1. Buka aplikasi JCreator
2. Klik File > New > Project
3. Klik Basic Java Application, lalu klik Next
4. Di kolom "Name" isikan nama filenya (jangan pakai spasi) lalu klik "Finish"
5. Tunggu Prosesnya lalu klik "Finish"
6. Setelah itu akan muncul tampilan seperti ini, dan nantinya kita akan mengisi source code
Source Code :
Contoh Gambar Source Code :import java.util.Scanner;class DataSiswa{public static void main(String[] args){Scanner sc = new Scanner(System.in);System.out.print("NIM : "); //input NIMint nim = sc.nextInt(); // nama variable nimScanner sa = new Scanner(System.in);System.out.print("Nama : "); // input namaString nama = sa.nextLine(); //nama variable namaSystem.out.print("Jurusan : "); // input jurusanString jurusan = sa.nextLine(); //nama variable jurusanSystem.out.print("Semester : ");//input semesterString semester = sa.nextLine(); //nama variable semesterSystem.out.print("Nama Mata Kuliah : ");// input nama mata kuliahString nmk = sa.nextLine(); // nama variable nmkSystem.out.print("Jumlah Kehadiran : "); //input jumlah kehadiranint jk = sc.nextInt(); //nama variable jkif (jk > 14){ //fungsi jika jumlah kehadiran melebihi 14for (int a = 0; a <1000;a++ ){ //fungsi perulanganSystem.out.println("Tidak Boleh melebihi 14"); //jika jk melebihi 14 maka print tidak boleh melebihi 14jk = 0; //jumlah jk kembali menjadi 0System.out.println("Jumlah Kehadiran : "); //input bertanya kembali jumlah kehadiranjk = sc.nextInt(); //variable jkif (jk <=14){ //fungsi jika jumlah kehadiran lebih kecil sama dengan 14break; //fungsi perulangan berhenti}}}System.out.print("Nilai Tugas : ");//input nilai tugasint tugas = sc.nextInt();//nama variable tugasSystem.out.print("Nilai UTS : ");//input nilai utsint uts = sc.nextInt();//variable nilai utsSystem.out.print("Nilai UAS : ");//input nilai uasint uas = sc.nextInt();// variable nilai uasdouble nKehadiran = hitungNilaiKehadiran(jk); //tipe data double menghitung nilai kehadiran , mengambil input nilai dari jkSystem.out.println("\nNilai Kehadiran = "+nKehadiran);//output nilai kehadirandouble nTugas = hitungNilaiTugas(tugas);//tipe data double menghitung nilai tugas, mengambil input nilai dari tugasSystem.out.println("Nilai Tugas = "+nTugas);//output nilai tugasdouble nUts = hitungNilaiUTS(uts);//tipe data double menghitung nilai uts , mengambil input nilai dari utsSystem.out.println("Nilai UTS = "+nUts);//output nilai utsdouble nUas = hitungNilaiUAS(uas);//tipe data double menghitung nilai uas , mengambil input nilai dari uasSystem.out.println("Nilai UAS = "+nUas); //output nilai uasdouble nAkhir = hitungNilaiAkhir(jk,tugas,uts,uas);//tipe data double menghitung nilai akhir , mengambil input nilai dari jk,tugas,uts,uasSystem.out.println("Nilai Akhir = "+nAkhir);//output nilai akhirSystem.out.println("Nilai Akhir = "+hitungNilaiMutu(nAkhir)); //output nilai mutu}public static double hitungNilaiAkhir(int jk , int tugas , int uts , int uas){double nAkhir = (jk*10)/14 + tugas * 0.2 + uts * 0.3 + uas * 0.4 ; //fungsi menghitung nilai akhirreturn nAkhir;}public static double hitungNilaiKehadiran(int jk){double nilaiKehadiran = (jk* 10)/14;//fungsi menghitung nilai kehadiranreturn nilaiKehadiran;}public static double hitungNilaiTugas(int tugas){double nilaiTugas = tugas * 0.2;//fungsi menghitung nilai tugasreturn nilaiTugas;}public static double hitungNilaiUTS(int uts){double nilaiUTS = uts * 0.3;//fungsi menghitung nilai utsreturn nilaiUTS;}public static double hitungNilaiUAS(int uas){double nilaiUAS = uas * 0.4;//fungsi menghitung nilai uasreturn nilaiUAS;}public static String hitungNilaiMutu(double nAkhir){if (nAkhir >= 80 && nAkhir <=100)//fungsi jika nilai akhir lebih sama dengan 80 dan kurang sama dengan 100{return "A";//output A}if (nAkhir >= 73 && nAkhir <= 80)//fungsi jika nilai akhir lebih sama dengan 73 dan kurang sama dengan 80{return "B+";//output B+}if (nAkhir >= 67 && nAkhir <=73)//fungsi jika nilai akhir lebih sama dengan 67 dan kurang sama dengan 73{return "B";//output B}if (nAkhir >= 61 && nAkhir <=67)//fungsi jika nilai akhir lebih sama dengan 61 dan kurang sama dengan 67{return "C+";//output C+}if (nAkhir >= 55 && nAkhir <=61)//fungsi jika nilai akhir lebih sama dengan 55 dan kurang sama dengan 61{return "C";//output C}if (nAkhir >= 41 && nAkhir <=55)//fungsi jika nilai akhir lebih sama dengan 41 dan kurang sama dengan 55{return "D";//output D}if (nAkhir< 41)//fungsi jika nilai akhir kurang dari 41{return "E";//output E}return "Salah Nilai Akhir";}}
7. Setelah source code selesai, coba untuk mengcompile nya atau menjalankan programnya dengan klik "Run Project"
8. Setelah itu akan muncul gambar seperti dibawah ini, dan isikan input seperti yang sudah di tandai..
9. Hasil hitungan nilainya akan terhitung saat sobat selesai menginput data siswanya seperti contoh di bawah ini...
Sekian dari saya sobat, semoga dapat membantu sobat-sobat sekalian yang lagi puyeng atau pusing hehehe...





Tidak ada komentar:
Posting Komentar